Tips Makeup Kulit Sawo Matang Ini Cocok Diaplikasikan
Banyak orang luar Indonesia yang ingin memiliki kulit sawo matang seperti kita, dan hal tersebut dianggap lebih eksotis daripada warna kulit lainnya, sekaligus sehat. Sebagai netizen yang baik, perawatan dini kulit juga perlu loh, salah satunya mengaplikasikan makeup sawo matang.
Terdapat produk makeup yang cocok dan jangan sampai salah takutnya kamu tambah kusam, dan membuat kamu terlihat lesu. Dengan produk yang tepat, dijamin bisa semakin menawan dan glowing. Terdapat tips-tips makeup sawo matang yang bisa dicoba, diantaranya:
1. Penting dalam Memilih Warna Foundation yang Tepat
Langkah pertama paling penting yang harus dilakukan adalah dengan memilih warna foundation yang tepat. Sehingga membuat base kulit wajah menjadi rata dan halus, pastikan warna yang dipilih mendekati kulit asli agar tidak kontras.
Cara melihat kecocokan bisa mengoleskan sedikit foundation ke kulit leher dan pilihlah warna yang lebih terang, agar tidak leihatan belang dan nampak kusam, atau abu-abu. Ingat, mayoritas wanita membutuhkan treatment yang cukup hati-hati.
2. Hindari Lipstick Matte
Lipstick matte memang cocok untuk seseorang yang mempunyai kondisi kulit berminyak dan produk ini tidak cocok untuk orang berkulit sawo matang. Lipstik ini membuat warna terlihat kusam, jadi pilih lipstik nude dan bukan matte.
Jadi terlihat lebih menarik, dan tampilannya terlihat natural. Kamu juga bisa memilih warna-warna cokelat muda dan salah satu produk yang bisa dicoba adalah Lip Bullet dari BLP Beauty. Hindari warna-warna yang terlalu oranye atau pink yah.
3. Gunakan Blush On Warna Peach
Blush on dengan warna peach bisa membuat wajah terlihat lebih merona dan segar. Untuk kulit sawo matang bisa memilih warna dasar peach. Memberikan kecerahan pada kulit, sekaligus memberikan kesan natural secara maksimal.
Jadi cocok untuk makeup natural, atau aktivitas sehari-hari, dan hindari warna-warna blush on seperti cokelat dan nude. Produk Cheek Stain juga memiliki beragam warna, salah satunya peach yang akan mewarnai hari-harimu sebagai orang yang berkulit sawo matang.
Langkah Makeup Tipis Bagi Kulit Sawo Matang agar Glowing Natural
Berikut ini langkah-langkah yang bisa dicoba mengenai makeup sawo matang, diantaranya:
1. Lembapkan Kulit
Gunakan skincare yang bisa dipakai sehari-hari sebelum memakai makeup dan tambahkan makeup primer agar wajah lebih fresh. Kulit yang sudah lembap akan menjadi kanvas dalam makeup sehingga digarapkan bisa mendapatkan hasil yang natural.
2. Pakai Foundation Tipis-tipis
Ratakan di wajah secara tipis, sampai warna kulit terlihat lebih terang. Dengan penggunaan foundation secara tebal membuat wajah tampak tak natural. Jadi kesannya lebih tua, sehingga coba produk makeup yang kesannya ringan pada riasan wajah, misal NARS All Day Luminous Weightless Foundation.
3. Lindungi dengan Sunscreen
Kadar melanin dalam kulit sawo matang lebih banyak sehingga harus lebih proteksi terhadap pengaruh buruk dari sinar matahari. Coba pakai produk COSRX Aloe Soothing Sun Cream SPF 50 untuk kulit kering dan Innisfree Daily UV Protection Cream No Sebum untuk kulit berminyak.
4. Pakai Blusher secara Kemerahan
Tambahkan rona pada wajah dengan memakai cream blusher seperti ERCB dan Rollover Reaction Hallo Blush Coloring Stick. Pilih tona warna coral dan bisa memberikan kesan segar bagi kulit wajah. Pulas tipis-tipis pada puncak tulang pipi (apples of the cheek), lalu baurkan lembut.
5. Tambahkan Highlighter
Highlighter digunakan pada bagian tulang pipi, dahi, dan dagu, dengan piilihan warna bisa rose gold atau keemasan sehingga kulit gelap dalam sawo matang memudar. Coba cari produk Sorcha Highlighter dengan warna Natuna atau Maybelline Face Studio Master Strobing Cream Highlighter.
6. Bedak Tabur Translucent
Makeup ini memberikan hasil akhir yang ringan, alami, dan transparan pada riasan, dengan hasil tampak fresh dan berseri. Bedak tabur yang bisa dipakai agar hasil bagus, yaitu LT Pro Loose Powder atau Ultima II Delicate Translucent Face Powder.
7. Maskara Bening
Lentikkan bulu mata dulu dengan penjepit bulu mata, lalu pakai maskara bening seperti ELF Clear Brow & Lash Mascara atau Wet n wildMega Clear Mascara. Produk tersebut memberikan kesan yang ringan dan natural akan riasan yan ada. Memakai maskara hitam tebal malah terkesan mata sayu dan tua.
Itulah Tips Makeup Sawo Matang Ini Cocok Diaplikasikan, semoga berhasil.